Aksi seorang pria yang membuang makanan pemberian temannya ini tengah memicu perdebatan. Pria itu membuang makanan tersebut karena menemukan banyak bulu anjing
Puluhan warga Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, diduga keracunan. Mereka langsung dilarikan ke sejumlah rumah sakit di Kota Cimahi.
268 warga di Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, Jawa Barat, diduga mengalami keracunan setelah mengkonsumsi nasi boks dari anggota DPRD.
Pemkot Cimahi menanggung sepenuhnya biaya perawatan serta pemulihan korban keracunan massal. Saat ini statusnya juga sudah masuk Kejadian Luar Biasa (KLB).