BMKG Wilayah IV Makassar mengeluarkan peringatan dini cuaca di sejumlah wilayah. Hujan lebat hingga angin kencang diprediksi akan terjadi dalam 3 hari kedepan.
Wanita di Toraja Utara rela meninggalkan resepsi pernikahannya lebih cepat demi mengikuti seleksi calon anggota panitia pemungutan suara (PPS) yang digelar KPU.
Warga Toraja Utara (Torut) dibuat geger dengan mobil parkir selama 3 hari di pinggir sungai karena dikira penculik anak. Usut punya usut, mobil itu cuma mogok.