Di tengah kondisi serba terbatas pascabencana, Nur Asma, ibu hamil dengan usia kandungan sudah 7 bulan harus berjuang demi menyelamatkan anaknya yang sakit.
Hari ini merupakan peringatan 20 tahun bencana tsunami Aceh. Di momen ini, dibunyikan sirene selama 3 menit dan kendaraan di semua persimpangan berhenti.
Prajurit TNI bersihkan kuburan massal tsunami di Aceh Besar jelang peringatan 20 tahun bencana itu. Di kuburan itu, dikebumikan 46.718 korban yang meninggal.