Kota Bandung mulai melonggarkan sejumlah aturan aktivitas masyarakat usai perpanjangan PPKM level 2. Salah satunya, aturan tentang event dan konser musik
Pemerintah menegaskan PPKM masih berlanjut hingga Covid-19 terkendali 100%. Namun, syarat tes PCR dan Antigen dicabut untuk beberapa kegiatan di Jawa-Bali.
Pemerintah memperpanjang PPKM Jawa-Bali selama dua pekan, hingga 23 Mei 2022 mendatang. Kali ini, aturan tes PCR dan antigen dihapus untuk beberapa kegiatan.