Fashion show dengan model berjalan di atas catwalk sudah jamak. Lainnya jika fashion show tersebut berlangsung di tengah area persawahan Candi Borobudur.
Demi memutus mata rantai kemiskinan dan meningkatkan kualitas pendidikan anak di pelosok Tanah Air, Anita Tanjung melepas 5 relawan terbaik CT Arsa Foundation.
CT ARSA Foundation melakukan serah terima tempat ibadah masjid di Mamuju. Bantuan bangunan ini bentuk kepedulian CT ARSA terhadap warga usai diguncang gempa.
Berkat donasi Sahabat Baik, air melimpah sudah sampai di SDN 02 Leomanu, NTT. Hal ini menjadi kebahagiaan baru dan membuat anak-anak mempunyai pola hidup sehat.
Team CT ARSA Foundation dan berbuatbaik.id turut turun tangan membantu korban bencana gempa di Cianjur. Berbagai bentuk donasi disalurkan sepert dapur keliling