Stasiun Pondok Rajeg sudah bisa digunakan kembali mulai hari ini. Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meresmikan reaktivasi Stasiun Pondok Rajeg.
Hal itu dilakukan guna mengantisipasi kepadatan penumpang karena ada acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden serta pesta rakyat di Sudirman-Thamrin.
Hari Santri Nasional merupakan perayaan penting di Indonesia. Dalam rangka menyambut perayaannya, khatib dapat membawakan khutbah Jumat bertema Hari Santri.
Pesantren Babakan Ciwaringin, didirikan sejak 1715, adalah salah satu pesantren tertua di Indonesia. Kini, menggabungkan tradisi dan inovasi dalam pendidikan.
Pesantren jadi sistem pendidikan Islam tertua di Indonesia. Seiring perkembangan zaman, pesantren ikut berkembang menghadirkan pendidikan Islam lebih modern.