Eko 'Patrio' ditetapkan sebagai Sekjen PAN yang baru menggantikan Eddy Soeparno. Eddy menyebut dirinya akan mengisi posisi salah satu wakil ketua umum PAN.
Ketua DPP PAN Saleh Partaonan membenarkan akan ada penambahan Komisi di DPR periode mendatang. Penambahan komisi akan disesuaikan dengan jumlah kementerian.
Konflik internal melanda PAN Malang, sebagian kader beralih dukungan ke Wahyu Hidayat-Ali Mutohirin. Ali menyambut baik peralihan ini sebagai bentuk demokrasi.a