Anggota DPRD Wakatobi, Litao, mangkir dari panggilan polisi terkait kasus pembunuhan 11 tahun lalu. Polisi agendakan pemanggilan kedua untuk pemeriksaan.
Pentolan PKI Letkol Untung hendak lari ke Brebes dengan menumpang Bus Mudjur. Namun, perjalanannya penuh apes, mulai menabrak tiang hingga akhirnya tertangkap.
Jason Momoa dikabarkan akan memerankan Lobo di film Supergirl: Woman of Tomorrow. Perannya diprediksi besar, menciptakan dinamika unik dengan Supergirl.
Dewi Astutik, atau terungkap berinisial PA, ditangkap karena jadi buronan Interpol penyelundupan sabu 2 ton. Warga menyebut PA sempat pamit kerja ke Kamboja.
Kepolisian Australia menawarkan hadiah US$659.000 (sekitar Rp 10,8 M) untuk penangkapan Desmond Freeman yang membunuh dua polisi dan telah kabur selama 12 hari.
Pria bernama Fasal Hasan alias Luciano (50) kini jadi buronan Polrestabes Semarang. Polisi mengungkap duduk perkara kasus penipuan yang menjerat Fasal.
Mantan ratu kecantikan Brasil, Luana Nadejda Jaime, jadi buronan internasional setelah diduga melakukan praktik ilegal pembesaran penis yang merugikan pasien.