Megawati telah bertemu dengan Paus Fransiskus. Setelah bertemu Paus Fransiskus, Megawati akan beraudiensi dengan Imam Besar Al-Azhar, Grand Syaikh Ahmed Tayeb.
Umat kristiani memasang-menghias pohon Natal memakai sampah di Gereja Kristus Raja Surabaya. Pihak gereja menyiapkan diorama mengenang Yesus terlahir di dunia
Hari Raya Natal 2023 dan Tahun Baru 2023 akan tiba. Bagi umat Katolik, berikut jadwal Misa Natal dan Tahun Baru 2024 di Gereja Katedral Larantuka, Flores Timur.
Renungan Natal atau khotbah Natal adalah salah satu bagian ibadah umat Kristen yang dijalankan dalam perayaan Natal. Berikut contoh renungan Natal 2023.
Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin melakukan pantauan malam natal di sejumlah gereja di Makassar. Dia bersyukur masyarakat Sulsel selalu menjaga kedamaian.
Gereja Santa Perawan Maria yang Dikandung Tanpa Noda atau biasa dikenal Gereja Katedral Medan menggelar misa Natal. Prosesi misa ini berlangsung dengan khidmat.
Pj Wali Kota Palembang Ratu Dewa meninjau pelaksaan ibadah natal di Gereja Katedral Santa Maria. Saat meninjauan, dia mengingatkan pentingnya toleransi beragama
Pada akhir bulan Desember, seringkali muncul perdebatan seputar hukum mengucapkan Natal. Simak penjelasan berikut terkait hukum mengucapkan Natal bagi muslim.