Babak pertama Timnas Indonesia vs Lebanon dalam laga FIFA Matchday sudah tuntas. Skor masih 0-0, Garuda kesulitan bikin gol meski mendominasi serangan.
Kejagung berkoordinasi untuk mengejar tersangka kasus dugaan korupsi tata kelola minyak, Riza Chalid. Kejagung mendapat informasi Riza Chalid ada di Malaysia.
PSM Makassar siap tampil dengan empat pemain asing baru saat menghadapi Bhayangkara FC di Super League 2025/2026. Pertandingan berlangsung Sabtu, 16 Agustus.