BMKG mengeluarkan peringatan dini untuk potensi angin kencang dan gelombang tinggi di perairan Lampung mulai 23 Oktober 2025. Masyarakat diminta waspada.
BPBD Kota Batu mengingatkan warga waspada terhadap angin kencang yang berpotensi menyebabkan pohon tumbang dan kerusakan bangunan. Hati-hati di luar ruangan!