KPK kembali memanggil Menas Erwin terkait kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) dengan tersangka mantan Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Hasbi Hasan.
Ketua Komisi IV DPRD NTB, Hamdan Kasim, ditetapkan tersangka dalam kasus korupsi 'uang siluman'. Tiga anggota DPRD terlibat, penyidikan terus berlanjut.
Kabupaten Aceh Timur parah pasca banjir dan longsor. Akses terputus, warga kelaparan. Bupati minta bantuan beras, logistik menipis, layanan publik lumpuh.
Kesultanan Pontianak, kerajaan Islam terakhir di Kalimantan Barat, didirikan oleh Sultan Syarif Abdurrahman pada 1771. Jejak sejarahnya masih hidup hingga kini.
KPK melakukan jemput paksa wiraswasta Menas Erwin Djohansyah terkait kasus suap di Mahkamah Agung. Menas ditangkap setelah dua kali mangkir dari panggilan KPK.