Thailand mengumumkan berduka selama satu tahun sebagai penghormatan atas kematian Ratu Sirikit. Selain itu, Grand Palace juga ditutup sementara untuk wisatawan.
Sebanyak 127 siswa di Purworejo diduga keracunan menu makan dari program Makan Bergizi Gratis (MBG). Buntut dari peristiwa itu, dapur MBG akan ditutup.
Pendaftaran TKA SMA 2025 masih berlangsung sampai minggu ini. Bagi yang belum mendaftar, segera lakukan pendaftaran melalui laman resmi TKA Kemendikdasmen.
Pemkab Muaro Jambi bahas penutupan MTQ ke-54. Wabup Junaidi Mahir berharap acara ini jadi tolak ukur keberhasilan dan meningkatkan partisipasi masyarakat.
Balai Besar Taman Nasional Gunung Gede Pangrango menjatuhkan sanksi kepada 36 pendaki ilegal. Pendakian ditutup sementara akibat masalah sampah dan ekosistem.