Rektor Universitas dr Soetomo (Unitomo) Siti Marwiyah membenarkan Ivan Sugiamto pernah sebagai mahasiswa di kampusnya. Namun Ivan kini sudah tak aktif.
Ivan Sugiamto, wali murid yang viral, ditangkap setelah memaksa siswa sujud minta maaf. Dia terancam hukuman 3 tahun penjara, ini terkait perlindungan anak
Keluarga korban dari siswa SMAK Gloria 2 yang dipersekusi Ivan Sugiamto angkat bicara soal kasus tersebut. Keluarga menyampaikan kondisi terkini korban.