Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto akan berkunjung ke Sumatera Barat pada Sabtu besok. Prabowo akan menyambangi posko evakuasi bencana di kaki Gunung Marapi.
Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto memastikan tak ada warga terdampak erupsi Gunung Merapi selain para pendaki. Itu pun para pendaki sudah semuanya dievakuasi.