Perayaan juara Persib Bandung di Cianjur ternoda oleh aksi oknum bobotoh yang meresahkan, termasuk merusak rambu lalu lintas. Euforia harus tetap terjaga.
Sejumlah oknum bobotoh Persib merayakan gelar juara Liga 1 dengan aksi meresahkan, termasuk mencabut rambu lalu lintas. Euforia harus diimbangi dengan etika.
Bupati Blora Arief Rohman menyesalkan aksi anarkis saat demonstrasi May Day. Ia mendesak penegakan hukum terhadap pelaku yang mencederai aksi damai buruh.
Andi Gani mengatakan kelompok yang memicu kerusuhan diduga kelompok anarko. Dia meminta para perusuh yang mencederai aksi damai May Day ditindak tegas.