Presiden Prabowo tiba di tanah air usai menghadiri KTT Perdamaian Gaza di Mesir. Dalam KTT itu, Prabowo sekaligus menyaksikan penandatanganan perdamaian Gaza.
Prabowo Subianto bersama pemimpin dunia melakukan sesi foto sebelum penandatanganan dokumen kesepakatan perdamaian Gaza di KTT Perdamaian Gaza di Mesir.