Dedi Iskandar Batubara menekankan pentingnya peran DPD dalam sistem ketatanegaraan Indonesia, mendorong amandemen UUD 1945 memperkuat kewenangan legislatif.
Agus Jabo Priyono, Ketua Umum PRIMA, dukung gagasan anti-Serakahnomics Prabowo. Ia serukan bersatu melawan ekonomi serakah demi keadilan dan kemakmuran rakyat.
Hari Santri Nasional ditetapkan berdasarkan Resolusi Jihad KH Hasyim Asy'ari pada 22 Oktober 1945. Keppres Nomor 22 Tahun 2015 mengukuhkan peringatan ini.
Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) akan menghormati keputusan MK, soal pembatalan hak atas tanah (HAT) bagi investor yang sebelumnya bisa mencapai 190 tahun.