Presiden Prancis Emmanuel Macron melakukan perbincangan dengan Presiden Rusia Vladimir Putin. Keduanya membicarakan terkait upaya meredakan konflik di Ukraina.
Perang Rusia vs Ukraina seolah mengingatkan dunia untuk kembali menengok aneksasi yang berakhir fatal bagi para pemimpin negara. Mulai dari Jerman hingga Irak.
Indonesia dinilai bisa berperan dalam menyudahi invansi Rusia ke Ukraina. Berikut penjelasan pakar Hukum Internasional Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo.