Polisi ungkap kasus jual beli bayi oleh I Made Aryadana, yang menyasar ibu hamil miskin. Modusnya menawarkan bantuan biaya persalinan dengan transaksi uang.
Trotoar batik di depan Gedung Sate, yang indah sejak 2016, kini pudar dan rusak. Pemprov Jabar berencana perbaikan sambil mempertahankan konsep edukasi batik.