Pemerintah melaporkan kasus baru Corona hari ini terdata ada penambahan 1.501 kasus dari 34 provinsi di Indonesia. Penyumbang kasus terbanyak DKI Jakarta.
Direktur RSUD Dompu bakal memanggil dokter spesialis saraf bernama Arif itu untuk dimintai klarifikasi. Pemanggilan akan dilakukan oleh komite etika (medis).
Jumlah kasus konfirmasi positif COVID-19 di Indonesia bertambah 1.831, Kamis (6/10/2022). Sementara itu jumlah pasien sembuh bertambah 1.715, dan meninggal 12.