Hari Tari Internasional atau International Dance Day diperingati setiap tahunnya pada tanggal 29 April. Berikut sejarah, tujuan, pesan, dan cara merayakannya.
Pemprov Sulsel meraih dua rekor dari Museum Rekor Indonesia (MURI) lewat Festival Sulsel Menari yang melibatkan 24.913 pelajar di 24 kabupaten dan kota.
Google Doodle menggunakan animasi yang menampilkan Tari Rangkuk Alu sebagai peringatan Hari Tari Sedunia. Yuk, mengenal tari tradisional asal Indonesia ini.
Hari Tari Sedunia atau International Dance Day diperingati 29 April. Peringatan ini ditujukan untuk menghormati tarian sebagai bentuk ekspresi diri tertua.