Disdag Sulsel mengecek harga pangan jelang Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah di Pasar Pa'baeng-baeng dan menemukan harga pangan naik gegara stok kurang.
Suspek PMK muncul di Toraja sehingga daerah lain Sulsel mengantisipasi penyebarannya. Misalnya dengan menyetop kegiatan jual beli ternak untuk sementara.
Dinas Peternakan Tana Toraja menemukan 18 kerbau bergejala klinis penyakit mulut dan kuku atau PMK. Akibatnya jual beli ternak dihentikan untuk sementara.