Seorang pria terperosok dan kakinya terjepit di saluran air Jakarta Timur. Beruntung, petugas damkar berhasil menyelamatkannya setelah mendapat laporan warga.
Polisi menangkap pria inisial NH (21) yang merupakan ayah dari bayi yang dibuang di tempat sampah pinggir jalan Desa Puri Kecamatan Pati Kota, Kabupaten Pati.
Ikan gabus Chel, yang diyakini punah selama 80 tahun, ditemukan kembali di Himalaya. Upaya perlindungan terhadap spesies dan lingkungannya menjadi penting.