Pemerintah berencana perbaiki Ponpes Al-Khoziny yang ambruk dengan dukungan APBN. Koordinasi dengan Kemenag dan Kemendagri sedang dilakukan untuk penanganan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani memastikan anggaran pendidikan 20% APBN tidak terbuang. Jika tidak terserap, akan dialihkan ke dana abadi pendidikan LPDP.
Direktur promotor Mecimapro Melani jadi tersangka kasus penipuan dan penggelapan dana saat konser TWICE. Penahanannya diperpanjang hingga 7 November 2025.
Mantan Bupati Sleman, Sri Purnomo keberatan dengan dakwaan dari jaksa dalam sidang perkara dugaan korupsi Dana Hibah Pariwisata Kabupaten Sleman tahun 2020.