Kasus Primary Amoebic Meningoencephalitis (PAM), infeksi otak dengan tingkat kematian tinggi semakin mengkhawatirkan di Kerala, India. Sudah 19 orang meninggal.
Program Cek Kesehatan Gratis (CKG) per 17 September 2025 sudah menjangkau 32 juta orang. Kemenkes mengungkap masalah-masalah kesehatan yang banyak ditemukan.
Dalam sambutan di acara wisuda Sekolah Lansia, Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung berkelakar soal lansia yang bersekolah sambil berniat menemukan jodoh.