Jumlah kendaraan pemudik yang melintasi Astra Tol Jombang-Mojokerto (Jomo) melebihi prediksi. Lonjakan volume kendaraan 29.000 per hari dibanding hari biasa.
Eko Pujonarko (45) memilih mudik dari Jakarta ke Jogja menggunakan sepeda lipat milik anaknya. Dia mengaku lebih marem mengayuh sepeda dengan jarak ratusan km.