Menhan Prabowo Subianto menghadiri acara Haul atau peringatan kematian Habib Munzir Almusawa di Rawajati, Jaksel. Kedatangan Prabowo disambut para jemaah.
Kamis ini dua bakal capres Anies Baswedan dan Prabowo Subianto mengunjungi sejumlah ulama di Jatim. Mereka berburu restu dari warga Nahdilyin di Jatim.
Dua orang pelajar terseret ombak Pantai Cemara Sewu, Kebumen. Satu orang berhasil diselamatkan, namun satu lainnya hilang dan hingga kini dicari petugas.