Anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu menyatakan pesantren sudah lama membutuhkan kehadiran negara terkait optimalisasi layanan kesehatan.
"Kami semua adalah pecinta dan pengagum Pak Ganjar Pranowo. Kami mendoakan beliau sehat selalu dan dimudahkan jalannya di 2024," ujar ibu pengajian, Hetty (32).