Direktur Eksekutif Indopol Survey, Ratno Sulistiyanto, menyebut ada dari kalangan PKB yang tak setuju Muhaimin Iskandar (Cak Imin) ditetapkan sebagai capres.
Polisi telah menetapkan 2 tersangka di kasus sodomi di Jombang. Tersangka adalah Kasi Barang Bukti Kejari Bojonegoro dan remaja usia 17 tahun sebagai muncikari.
Kasi Barang Bukti Kejari Bojonegoro AH diringkus polisi karena diduga mencabuli seorang remaja laki-laki berusia 16 tahun. Bagaimana cerita lengkapnya?
Kasi Barang Bukti Kejari Bojonegoro AH dan remaja laki-laki usia 17 tahun diperiksa sebagai tersangka. Kedua tersangka ditahan di Rutan Polres Jombang.