DPR RI minta pemerintah bisa tegas kepada pihak travel umrah yang memberangkatkan jemaah jelang musim haji. Pihaknya minta Kemenag menerbitkan surat edaran.
"Jangan sampai gara-gara urusan haji ini nanti Bapak diundang oleh yang 3 huruf itu (KPK) atau Kejagung yang pernah menjadikan orang tersangka soal haji."