Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Jauhari, gelar Jumat Peduli dengan komunitas ojol. Kegiatan ini bertujuan mempererat sinergi dan keamanan masyarakat.
Jusuf Kalla menanggapi Bobby Nasution yang berencana mengajak Gubernur Aceh mengelola bersama 4 pulau. JK menyebut tak ada daerah yang dikelola bersama.
Anggota Polres Wakatobi Aiptu S dijatuhi sanksi demosi buntut menerbitkan SKCK untuk La Lita alias Litao padahal berstatus buron kasus pembunuhan anak.