Soto kudus kuah bening dengan tambahan suwiran ayam dan tauge ini cocok disantap siang hari. Jika bingung makan soto kudus di mana, bisa mampir ke 5 tempat ini.
Siang hari enaknya menyantap nasi hangat dan lauk pauk yang gurih sedap. Nasi timbel dengan empal gepuk ini bisa jadi rekomendasi menu makan siang hari ini!
Ada yang baru dari fly over Kiaracondong. Tiang-tiang penyangga fly over ini kini berhias wajah para tokoh asal Jabar. Dari pahlawan, seniman, hingga artis.
Pemkab Garut menyelenggarakan kegiatan bertajuk G-Fest, atau Garut Festival. Di sini produk lokal Garut dari bakso aci sampai kerajinan kulit ikutan mejeng loh
Pelaku penusukan dengan inisial FA (24) terancam hukuman mati atau seumur hidup. Pasalnya aksinya dilakukan dengan sadis dan telah melalui perencanaan.