KPK mengungkap eks Sekjen Kemnaker Hery Sudarmanto, tersangka kasus pemerasan izin TKA, masih menerima sejumlah uang hingga setelah pensiun. Dari mana asalnya?
Departemen Keamanan AS diperintahkan menolak atau membatalkan permohonan suaka dari semua negara. Menurut Trump, jeda suaka akan berlangsung "sangat lama."
Pemilik TikTok, ByteDance, diduga sedang dalam pembicaraan untuk menjual perusahaan game Mobile Legends kepada perusahaan Arab Saudi, yakni Savvy Games Group.
Kejari Manggarai Barat menyita mobil milik FS, salah satu tersangka kasus korupsi paket pekerjaan rehabilitasi jaringan irigasi Wae Kaca di Desa Watu Rambung.