KPU Sumut menjadwalkan pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) untuk DPRD Kabupaten Samosir dan Kabupaten Nias Selatan (Nisel) bakal digelar 29 Juni 2024
Paguyuban lurah dan dukuh di Kabupaten Bantul angkat bicara soal isu pecah kongsi petahana, Bupati Abdul Halim Muslih dengan Wakil Bupati Joko B Purnomo.
Bawaslu Jambi menemukan adanya dugaan petugas KPPS mencoblos surat suara sisa pada Pemilu 2024. Saat ini, mereka yang terlibat sedang diperiksa Gakkumdu.
Dinas Kesehatan DKI Jakarta melaporkan sebanyak 1.026 petugas KPPS hingga petugas Perlindungan Masyarakat (Linmas) sakit selama penyelenggaraan pemilu.