BRIN merilis Indikator Iptek, Riset, dan Inovasi Indonesia 2024. Ada 10 institusi termasuk PTN dan PTS yang hasilkan publikasi ilmiah terbanyak pada 2023.
Rapor semester 1-5 adalah syarat dalam SNBP 2025. Sebenarnya, rapor semester 1 sampai 5 dari kelas berapa? Cari jawaban dan cara hitung rata-ratanya di sini!
Dikenal sebagai salah satu PTN yang banyak diincar oleh calon mahasiswa baru, ternyata ada jurusan di UNY yang sepi peminat. Apa saja ya? Yuk, simak daftarnya!
Pengamat pendidikan soroti video viral dosen dorong mahasiswa di PTN Makassar. Mahasiswa itu protes kebijakan kampus yang wajibkan mahasiswa beli jas almamater.