Ayu Ting Ting membela putrinya, Bilqis, dari komentar negatif netizen. Ia menekankan pentingnya empati di media sosial dan melindungi anak-anak dari bullying.
Penyanyi Indah Kusumaningrum, yang juga dokter, berbagi pengalaman bullying saat koas. Dia menegaskan perlunya menghentikan perundungan di semua profesi.
Orang tua korban perundungan yang melibatkan siswa SMA internasional mengatakan luka fisik anaknya sudah membaik. Namun, anaknya itu masih suka menyendiri.
Indonesia Cyber Education Institute (ICE Institute) menggelar Rapat Konsorsium bertema Diskusi Kebijakan dan Metode Pengembangan Program Micro-Credentials.
Dia dan satu siswa Sepolwan bernama Novita Fajrin dinyatakan lolos dan memenuhi syarat mengikuti pendidikan pembentukan Bintara Polri jalur disabilitas.
Ikatan Dokter Indonesia Jateng buka suara soal penetapan 3 tersangka dalam kasus dugaan bullying-pemerasan berujung tewasnya mahasiswa PPDS Anestesi Undip.