Jaka (65) ditemukan tewas mengenaskan usai sebelumnya dilaporkan hilang saat mencari udang. Pria yang berprofesi nelayan itu diduga tewas diterkam buaya.
Tim Gabungan Polres Gresik dan Diskoperindag melakukan sidak di pasar menjelang Ramadhan, memastikan stok bahan pokok aman dan harga stabil meski ada fluktuasi.
Sejumlah restoran halal di Pantai Indah Kapuk (PIK) cocok dijadikan tempat bukber. Sajian yang ditawarkan bervariasi mulai dari Chinese food hingga seafood.
Gubernur Jatim Khofifah mengungkapkan misi dagang dengan Singapura menghasilkan transaksi Rp 4,163 triliun. Fokus pada pengembangan produk dan investasi.
Ratusan warga Desa Madayin segel kantor desa, tuntut Kades mundur karena dugaan penyalahgunaan anggaran. Perangkat desa juga mogok kerja sebagai protes.