Seekor ular piton diamankan relawan dan warga di Desa Tulas, Kecamatan Karangdowo, Klaten. Ular yang sedang mengincar entok milik warga itu sempat melawan.
Seorang pekerja migran asal Dampit, Erawati, tewas dalam kebakaran apartemen di Hong Kong. Proses pemulangan jenazahnya masih menunggu informasi resmi.
Tumpukan sampah di flyover Ciputat mengganggu warga dan menurunkan pendapatan pemilik warung kopi. Rini, pemilik warung, merasa dampak negatifnya sangat besar.