Warga Kampung Angantiga merayakan Idul Adha dengan suka cita, membagikan daging kurban kepada warga nonmuslim. Tradisi 'ngejot' mempererat hubungan antaragama.
Kota Probolinggo berhasil merekomendasikan Ketan Keratok & Tradisi Bi-Bi sebagai Warisan Budaya Takbenda 2025, menambah kekayaan budaya yang harus dilestarikan.
September 2025, Jawa Timur akan dipenuhi festival budaya, konser, dan pertunjukan seni. Event ini mendukung ekonomi lokal dan memperkenalkan kekayaan budaya.
Indonesia bangga kulinernya mendunia. Lima hidangan, termasuk gulai yang populer di tanah Melayu, mendapat penghargaan dari TasteAtlas. Berikut daftarnya.