detikSulsel
Utak-atik Baku Tumbuk Parepare Jadi Try Out Kickboxing demi Akhiri Polemik
Polemik event Baku Tumbuk di Parepare berakhir setelah berganti nama menjadi Try Out Kickboxing. Perubahan ini dilakukan untuk memenuhi syarat rekomendasi.
30 menit yang lalu







































