Sanksi adat berupa denda uang sebesar Rp 2 Miliar, 48 kerbau dan 48 babi dijatuhkan lembaga Tongkonan Adat Sang Torayan (TAST) pada komika Pandji Pragiwaksono.
Komika Pandji Pragiwaksono dijatuhi sanksi adat oleh TAST, termasuk denda 48 kerbau, 48 babi, dan Rp 2 miliar, akibat candaan yang menyinggung adat Toraja.
Australia menjatuhi Google denda sebesar AU$ 55 juta atau setara Rp 578,82 miliar. Hal itu setelah Google dinyatakan bersalah karena merugikan persaingan usaha.