
Bupati Penajam Paser Utara Tersangka KPK Segera Diadili di PN Samarinda
Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Abdul Mas'ud bakal diadili terkait perbuatannya menerima suap proyek di wilayahnya.
Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Abdul Mas'ud bakal diadili terkait perbuatannya menerima suap proyek di wilayahnya.
Andi Arief memaparkan sejumlah hal soal pemeriksaan KPK di kasus Bupati PPU nonaktif. Andi Arief menegaskan suap Bupati PPU tak berkaitan dengan Musda PD.
Politikus Partai Demokrat Jemmy Setiawan mengaku penyidik KPK hanya mengonfirmasi soal kronologi Musyawarah Daerah Partai Demokrat di Kalimantan Timur.
Ketua Bappilu Partai Demokrat Andi Arief mendatangi gedung KPK Merah Putih siang ini. Dia akan dikonfirmasi soal perkara suap yang menjerat Bupati PPU.
KPK kembali memanggil kader Demokrat Jemmy Setiawan hari ini. Dia dikonfirmasi sebagai saksi di kasus korupsi Bupati Penajam Paser Utara Abdul Gafur Mas'ud
Dia menyebut pemanggilan kedua merupakan tindak lanjut dari pemanggilan pertama. Dia menegaskan siap membantu kerja KPK ketika dimintai keterangan nantinya.
Petinggi Partai Demokrat Andi Arief kembali dipanggil KPK sebagai saksi di kasus suap Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Adul Gafur Mas'ud.
KPK kembali memanggil Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Demokrat, Andi Arief, sebagai saksi.
Bupati Bogor Ade Yasin menjadi yang terbaru dalam daftar OTT KPK. Untuk KPK kepemimpinan Firli Bahuri. diketahui Ade Yasin menjadi yang ke-19.