Ulah iseng kakak menjahili adiknya tidak jarang berhasil bikin panik. Seperti seorang netizen yang mengatakan bahwa bakpau yang dibawanya berisi daging babi.
Infused water untuk diet merupakan air yang dicampur dengan ragam buah-buahan hingga rempah-rempah. Minuman ini diklaim bagus untuk menurunkan berat badan.
Joglo yang dikenal sebagai rumah adat Jawa Tengah ini setidaknya memiliki enam ragam bentuk. Apa saja itu? Berikut hasil penelitian di desa wilayah Rembang.