detikHealth
Corona RI Tembus 80.094 Kasus, 6 Provinsi Ini Nihil Kasus Baru Per 15 Juli
Kasus virus Corona di Indonesia pada 14 Juli mencapai 80.094 kasus. Penambahan kasus tertinggi hari ini terjadi di Jawa Tengah sebanyak 261 kasus.
Rabu, 15 Jul 2020 16:01 WIB