Korban meninggal akibat longsor di Sempur, Bogor, bertambah jadi tiga orang. Korban ketiga bernama Sukidi, penghuni kontrakan yang sempat tertimbun longsor.
Jukir yang viral menarif mahal pengunjung Alun-alun Pasuruan dipanggil dishub. Dishub menegaskan jukir tersebut liar. Dia mengakui perbuatannya dan minta maaf.
Wings Air merayakan 22 tahun kiprahnya di penerbangan Indonesia. Eksis sebagai bagian Lion Air Group, juga menjadi operator pesawat ATR 72 terbesar di dunia