Warga di sekitar Pasar Rengasdengklok, Karawang, dikagetkan dengan seekor ular yang bersarang di pohon. Panjang ular itu mencapai 6 meter dan beratnya 90 kg.
Polres Temanggung mengamankan seorang siswa laki-laki SO (14) yang diduga membakar sekolahnya. Siswa yang diduga membakar gedung tidak ditahan. Ini alasannya.