detikNews
Bamsoet Ajak Milenial & Gen Z untuk Aktif di Kancah Politik Nasional
Dari total Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2024 sebanyak 204.807.222 pemilih, sebanyak 56,45% merupakan generasi milenial dan generasi Z.
Kamis, 14 Des 2023 21:31 WIB