detikNews
Prabowo Soroti Ada Studi Banding Pramuka ke LN: Jangan Mengada-ada
Program-program yang tidak penting tidak perlu dijalankan. Presiden Prabowo menyoroti program studi banding Pramuka, "Saya minta efisien."
Rabu, 23 Okt 2024 16:21 WIB