Eka Augusta Herriyani dan Evie Marindo Christina divonis 19 tahun penjara dalam kasus pencucian uang terhadap putri Kerajaan Arab Saudi, Princess Lolwah.
Mantan KSAU Marsekal (Purn) Agus Supriatna kembali absen panggilan kedua KPK sebagai saksi kasus dugaan korupsi pengadaan helikopter angkut AW-101 hari ini.
Selama sepekan ragam peristiwa terjadi di Jabar. Mulai dari pengendara moge tabrak bocah kembar di Pangandaran hingga konflik antara Dosen SBM dan rektor ITB.